WAGATABERITA.COM – SURABAYA. Disahkan UU Cipta Kerja oleh DPR RI beberapa waktu lalu akhirnya menuai polemik. Protes dilakukan masyarakat hampir seluruh Indonesia meminta agar UU tersebut segera dibatalkan karena sangat merugikan masyarakat khususnya kaum buruh
Tak hanya buruh Mahasiswa bahkan turut serta melakukan unjuk rasa agar RUU tersebut dibatalkan karena dianggap pembahasannya tak sesuai konstitusi.
- INDAHNYA VIHARA BUDHAYANA TOMOHON BERIKUT VIDEONYA
- VIDEO TIM PEMBURU PELANGGAR PROTOKOL KESEHATAN MALAM TAHUN BARU SURABAYA
- VIDEO SITUASI DALAM GOA SOEKARNO YANG INDAH DAN SEJUK
- INI PEMUSNAHAN BARANG BUKTI SABU YANG DISITA DARI MANTAN PEMAIN SEPAK BOLA
- TAKUT DIDATANGI POLISI INI CURHAT SALAH SEORANG PETANI TAMBAK
Hari ini Kamis (08/10/2020) unjuk rasa buruh termasuk Mahasiswa di Surabaya melakukan aksinya dibeberapa titik diantaranya gedung Negara Grahadi, Kantor Gubernur Jawa Timur jalan Pahlawan hingga di depan Kantor DPRD Jatim.
Berikut aksi orasi buruh yang melakukan protes di depan kantor Gubernur Jatim. (Juliman)