WAGATABERITA.COM – JEMBER. Para petani yang tergabung dalam Serikat Tani Independen (SEKTI) melakukan aksi unjuk rasa didepan kantor Bupati Jember guna menuntut agar Komnas Ham Jember untuk hadir ke Kantor Bupati yang beetujuan melakukan negosiasi konflik agraria.
Baca Juga:
Para petani yang merasa selama ini Komnas Ham tak pernah dapat menyelesaikan masalah mereka sepakat menolak kehadiran Komnas Ham Jember ke kantor Bupati, Rabu (21/10/2020).
Berikut videonya. (Juliman)